Saturday, August 11, 2018

Indonesian Travel - Kawah Ijen (Bondowoso-Banyuwangi)


English :

Ijen Crater is one of the famous tours in Bondowoso - Banyuwangi, East Java, Indonesia. Many tourists from far away come to Bondowoso and Banyuwangi just to see and want to visit the Ijen Crater.

What is famous in this Ijen Crater is Fire Blue or what we often call Blue Fire. Blue Fire only occurs at night before dawn, so usually the tourists will go up to the top of the Ijen crater starting at 1pm. Blue Fire is one of the icons of Ijen Crater.

For its own costs to the Ijen Crater itself, it is affordable, maybe around 15,000 - 25,000.
and if tourists come from Bondowoso, the trip to Ijen Crater is around 3-4 hours.

In Ijen Crater, there will be one post that provides food or stalls. And there are also many who sell various kinds of souvenirs from Sulfur which are made into various forms, so coming home from there may intend to bring souvenirs for families to buy at the post later. Souvenir prices are around 50,000 - 150,000

So much info from me, I wrote it myself because I come from Bondowoso, so for readers to visit there immediately, the problem of quiet accommodation does not have to worry, because there are many villas or inns, even can bring their own tents and camping there. Thank you


Indonesia :

Kawah Ijen adalah salah satu wisata terkenal di Daerah Bondowoso - Banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia. Banyak wisatawan dari mancanegara jauh jauh datang ke Bondowoso dan Banyuwangi hanya untuk melihat dan ingin berkunjung ke Kawah Ijen.

Yang terkenal di Kawah Ijen ini adalah Api Birunya atau yang sering kita sebut Blue Fire. Blue Fire ini hanya terjadi saat malam hari menjelang subuh, jadi biasanya para wisatawan akan naik puncak kawah ijen mulai dari jam 1 malam. Blue Fire ini menjadi salah satu ikon dari Kawah Ijen.

Untuk biaya sendiri ke Kawah Ijen sendiri terjangkau murah, mungkin sekitar 15.000 - 25.000.
dan kalau para wisatawan datang dari Bondowoso, perjalanan menuju Kawah Ijen sekitar 3-4 jam.

Di Kawah Ijen nanti terdapat satu pos yang menyediakan makanan atau warung. Dan disana juga banyak yang menjual aneka macam suvenir dari Belerang yang di buat menjadi berbagai macam bentuk, jadi sepulang dari sana mungkin berniat untuk membawa suvenir untuk keluarga bisa membeli di pos nanti. Harga suvenir sekitar 50.000 - 150.000

Sekian info dari saya, ini saa tulis sendiri karena saya berasal dari Bondowoso, jadi bagi pembaca bisa langsung berkunjung ke sana, masalah penginapan tenang gak usah khawatir, karena di sana banyak villa atau penginapan, bahkan bisa membawa tenda sendiri dan camping disana. Terima Kasih

No comments:
Write comments